Mengenang Ibu Ainun Habibie Wardiman Djojonegoro Selasa, 25 Mei 2010 | 08:50 WIB KOMPAS/ TOTOK WIJAYANTO Mantan Presiden RI BJ Habibie punya banyak kisah yang membuatnya bahagia. Yang utama adalah sang istri, Dr Hasri Ainun Habibie. TERKAIT: JK Kagum dengan Kesetiaan Habibie JK: Ibu Ainun Sangat Bersahaja Last Respect for Hasri Ainun Habibie in Jakarta Rumah Habibie Penuh Karangan Bunga BJ Habibie Tampak Tegar Oleh Wardiman Djojonegoro * KOMPAS.com — Pada tahun 1963, beberapa mahasiswa Universitas Aachen menunggu di Bandara Dusseldorf, menanti kedatangan seniornya, BJ Habibie, yang membawa pasangannya yang baru. Begitu diperkenalkan, kesan pertama kami adalah alangkah serasinya kedua sejoli ini dari segi penampilan, Habibie tidak tinggi dan Dr Hasri Ainun Be...
life, from my point of view :)